Opini  

KISAH ULAR DAN GERGAJI

FlobamoraNews

Temann……
Kadangkala di saat marah, kita ingin melukai orang lain. Setelah semua berlalu, kita baru menyadari bahwa yang terluka sebenarnya adalah diri kita sendiri. Banyak perkataan yang terucap dan tindakan yang dilakukan saat amarah menguasai, sebanyak itu pula kita melukai diri kita sendiri.

Ketahuilah dendam benci/curiga/pikiran negatif apapun itu, sebenarnya bagaikan ular yang membelit gergaji, telah ribuan kali muncul dalam pikiran kita yg menusuk dan membakar hati kita sendiri.

Baca Juga :  Teroris Semakin Teriris Pasca Aksi Bom Bunuh Diri di Pos Penjagaan
Tulisan ini berasal dari redaksi