Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

SKAK Bersama Masyarakat Jember Tolak UU KPK, Tak Ada Waktu Lagi, Ayo Lawan!

Avatar photo
IMG 20190916 WA0046

Untuk itu Kami dari Solidaritas Koalisi Anti Korupsi (SKAK) bersama masyarakat Jember menyatakan sikap Menolak Revisi Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi. Karena revisi yang tidak procedural, adanya pasal-pasal yang melemahkan KPK dan kurun waktu yang terburu-buru. Oleh karena itu kami mengajak kawan-kawan semua untuk bersatu melawan upaya pelemahan terhadap KPK.

Peserta Solidaritas Koalisi Anti Korupsi (SKAK) :
1. Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI JEMBER)
2. Aliansi Jurnalis Independen (AJI)
3. Liga Mahasiswa Nasional Demokrasi (LMND)
4. Forum Wartawan Lintas Media (FWLM)
5. Teater Gelanggang
6. Unit Kegiatan Mahasiswa Lembaga Ilmiah Fakultas Hukum
7. Lembaga Pers Mahasiswa Imparsial