Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Komunikasi Sosial dengan Komponen Masyarakat Korem 161/Wira Sakti Tahun 2019

Avatar photo
IMG 20190716 WA0044

” Bangsa Indonesia tidak lahir didasarkan atas persamaan kelahiran, kesukuan, asal usul kedaerahan tetapi lahir dari rasa kebangsaan, paham kebangsaan dan semangat kebangsaan yang sama, yaitu Bangsa Indonesia, Oleh karena itu wawasan kebangsaan ini sangat penting untuk bela negara dalam rangka menjaga dan memelihara keutuhan NKRI” ujarnya.

Pemateri kedua Dantim Intel Kapten Kav Sunaryo memberikan materi tentang
Berita bohong /Hoax sebagai ancaman Nirmiliter.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Dalam materi tersebut dijelaskan tentang Ancaman Nirmiliter, ciri ciri Hoax, dan kiat menangkal hoax.

Baca Juga :  Gempa Bumi Tektonik M=4,7 Dirasakan  di Kuta - Bali

Diakhir materinya Dantim Intel mengajak kepada para peserta untuk bijak dalam penggunaan media sosial.

” Mari kita semua lebih bijak dalam penggunaan media sosial dan tidak mudah terpengaruh serta tidak mudah terprovokasi terhadap berita Hoax yang ada di Media Sosial’ ujarnya.

IMG 20190716 WA0054Rektor Universitas Muhammadiyah Kupang memberikan materi tentang Peran serta komponen masyarakat ( Akademis) dalam rangka mendukung Tugas TNI AD guna mengatasi kesulitan rakyat.