Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Melalui Skema Kredit Merdeka, Bank NTT Cabang Mbay Bina 233 Pelaku UMKM

Avatar photo
1711547537090
Pimpinan Bank NTT Cabang Mbay, Petrus Soba Lewar, Photo dok: Flobamoranews.com

“Saya sudah dua kali ini, pertama yang Rp. 5 juta itu, setelah yang pertama lunas saya pinjam lagi untuk tambahan modal kios, sekarang sudah mau lunas, mudah saja persyaratan urusannya tidak ribet” ungkapnya.

IMG 20240327 204042
Wilhelmus Eo saat bersama tim Bank NTT Cabang Mbay,, Photo dok: Flobamoranews.com

Selama bermitra dengan Bank NTT, pria yang akrab disapa Mus Eo ini mengaku banyak kemudahan yang ia peroleh terutama pelayanannya. Bagi Dia, persoalan-persoalan yang dialami pelaku usaha atau UMKM itu ada 4 (empat) yakni permodalan, pemasaran, edukasi untuk peningkatan kualitas produknya, dan persoalan regulasi. Dan ternyata yang didapatkan bukan hanya bantuan permodalan tetapi semua.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Mus berkesimpulan, ketika bermitra dengan Bank NTT hingga saat ini, dan setiap kali mengajukan tambahan pinjaman, ada banyak hal baru yang diperolehnya yakni inovasi produk, plasma usahanya bertambah. “Saya juga jadi agen Bank NTT melayani transaksi Bank, penarikan dan transfer, dapat fee dari mereka” pungkasnya. (***)

Baca Juga :  Penyerahan DIPA dan Daftar Alokasi TKDD lingkup Provinsi NTT TA. 2020