Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Politik  
Topik : 

Partai Hanura Jadi Parpol Pertama yang Daftar Caleg ke KPUD Belu dan Makna Angka 10

Reporter : Richi Anyan
IMG 20230510 WA0006

Pemilihan angka 10 sendiri bukan sebuah kesengajaan yang dilakukan para pengurus DPC Partai Hanura Kabupaten Belu.

Menerjemahkan makna angka 10 sendiri mejadi pembahasan yang masih menarik hingga saat ini. Secara filosofis, angka 10 sendiri memiliki makna yang luar biasa. Angka 10 sering dipandang sebagai representasi kesempurnaan dan kelengkapan. Angka 10 sering juga dipercayai budaya kuno sebagai keseimbangan antara fisik dan metafisik.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Tak hanya itu. Salah satu interpretasi angka 10 ialah bahwa angka itu melambangkan kesempurnaan melalui kerjasama. angka 1 sebagai kekuatan individu, sedangkan angka 0 melambangkan persatuan dan harmoni. Sehingga angka 10 dianggap sebagai sebuah kesempurnaan yang dicapai melalui kerjasama yang baik.

Baca Juga :  Tepis Isu Curang, PPK Nangaroro Hitung Ulang Suara Saat Pleno

Angka 10 juga sering dimaknai sebagai sebuah siklus kehidupan karena terdiri dari dua angka yaitu angka 1 dan 0. Dari lahir sampai mati dan proses transformasi di dalamnya.

Dalam filsafat juga, angka 10 melambangkan kesatuan jiwa, raga, dan kekuatan yang tak terbatas. Hal ini terlihat dari kombinasi sempurna antara spiritual dan material.