Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Jasa Raharja NTT Peduli Pariwisata

Avatar photo
20191125 184005

20191125 183905

“Pekerjaan kita sangat membutuhkan tubuh yang kuat dan jiwa yang sehat. Misalnya teman-teman sering ke lapangan, ke Rumah Sakit, ke Polisi itu dibutuhkan fisik yang kuat. Contohnya kalau kita bertugas ke daerah pedalaman misalnya ke Amfoang, Lelogama, Takari, Amanatun, Kolbano dan lain-lain tentu membutuhkan fisik yang kuat dan jiwa yang sehat. Jadi semua pegawai Jasa Raharja dibutuhkan fisik yang kuat dan sehat sehingga pelayanan kepada masyarakat bisa optimal”, kata Pahlevi.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

“Personil kami di daerah masing-masing satu, sangat terbatas jadi kesehatan itu adalah faktor yang utama. Sehingga dengan berolah raga mendayung sepeda serta mengunjungi tempat wisata ini sangat penting”, jelas Pahlevi.

Baca Juga :  Jasa Raharja NTT Serahkan Bantuan Bagi Masjid Babussholah Alor Besar

20191125 183939